Sunday, October 1, 2017

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON HAKIM MA - RI TAHUN ANGGARAN 2017

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON HAKIM MA - RI TAHUN ANGGARAN 2017 - Bersama ini disampaikan Pengumuman Dari Panitia Seleksi Penerimaan Calon Hakim (Cakim) Di Lingkungan Mahkamah Agung RI TA 2017. Nomor : 06/Pansel/MA/09/2017 tanggal 28 September 2017 tentang Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Hakim (Cakim) Di Lingkungan Mahkamah Agung RI.

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON HAKIM MA - RI TAHUN ANGGARAN 2017

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 20 Tahun 2017 dan Nomor 22 Tahun 2017, serta surat Badan Kepegawaian Negara (BKN) Nomor K26-30/V109-1/22 tanggal 26 September 2017 tentang Penyampaian Hasil SKD CPNS Calon Hakim Mahkamah Agung RI Tahun 2017, bersama ini kami umumkan peserta Seleksi Calon Hakim Mahkamah Agung RI Tahun Anggaran 2017 yang memenuhi passinggrade dan berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) yang terdiri atas Tes Kompetensi Bidang Hukum menggunakan CAT, Psikotes dan Wawancara, serta jadwal dan lokasi tempat pelaksanaan SKB.

Untuk lebih jelasnya para peserta diminta untuk membuka lampiran 1 sampai dengan 6 pada Pengumuman ini, yang selengkapnya sebagai berikut : 
  1. Surat Pengumuman Ketua Pansel Nomor : 06/Pansel/MA/09/2017 tanggal 28 September 2017 [KLIK DI SINI]
  2. Daftar nama peserta berdasarkan peringkat. yang berhak mengikuti SKB. [KLIK DI SINI]
  3. Jadwal, Lokasi dan daftar nama peserta SKB. [KLIK DI SINI]
  4. Lokasi Tes Pelaksanaan SKB. [KLIK DI SINI]
  5. Tata Tertib Pelaksanaan SKB. [KLIK DI SINI]
  6. Template Kartu Peserta Psikotes SKB. [KLIK DI SINI]

Terimakasih Bapak/ Ibu telah membaca informasi PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) CALON HAKIM MA - RI TAHUN ANGGARAN 2017. Semoga bermanfaat bagi Bapak/ Ibu. Blog infoops.club ini merupakan blog informasi dan berita terkini seputar dunia pendidikan seperti informasi UKG, PKG, Sertifikasi, CPNS, Inpasing, PKB dan info penting lainnya. Untuk itu update terus blog ini supaya anda tidak ketinggalan berita terbaru dari kami.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon